Halaman

Rabu, 24 Juli 2013

DOSA MEMBAWA SENGSARA

Akibat dari dosa jadi sengsara bagi pelakunya, hal itu dikarenakan berapa hal , yaitu :
1. Allah tidak memberi ilmu yang bermanfaat
2. Rezekinya tidak berkah, sedangkan rezekiyang berkah adalah :
    a. senang memberi  kepada orang lain seperti ; zakat, sedekah, infak dll
    b. merasa sayang untuk keperluan yang tidak bermanpaat
    c.   mendatangkan kesejukan hati bagi pemiliknya
    d. merupakan sarana lebih mendekatkan diri kepada Allah
3. Hatinya selalu gelisah atau galau
4. Tidak dapat merasakan nikmat dan manisnya beribadah
5. Mengurangi berkat umur
6. Maksiat yang dikerjakan , selalu menagih perbuatan serupa dimasa berikutnya
7. Maksiat yang dikerjakan, tidak hanya menyangsarakan pelakunya, tapi jnuga orang lain  ikut merasakan akibatnya
8. Mendapat kutukan dsari Allah dan Rasul-Nya
9. Menimbulkan bermacam  kerusakan di muka bumi
10.Doa tidak diijabah oleh Allah SWT
11. Menghilangkan  nikmat yang sudah diperoleh, seperti; keluarga harmonis jadi berantakan, pikiran tenang jadi kacau balau/galau.
      Sedangkan untuk menangkal dosa itu adalah dengan memohon ampun kepada allah, bertaubat dan Istighfar . Semoga....
7.
 

.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar